Senin, 30 September 2013

Bersungguh-sungguh adalah tindakan yang tepat

Curcolan Pagiku


Mencoba tidak mengeluhkan segala rintangan dan cobaanku. Aku juga tak ingin larut dalam kebahagiaan dan penderitaanku. Kedua hal itu bagaikan pisau yang dapat menguntungkan dan begitu juga dapat merugikanku. Karena ku tau penderitaan dan kebahagiaan duniawi itu sama adanya tak abadi, datang dan pergi silih berganti sebelum aku mampu melepaskan diri dari ikatan yang membelengguku.

Walau aku tau ku terlahir disini tidak sesempurna mereka. Mereka yang mampu mendapatkan segala sesuatu dengan mudah, hidup mapan dengan sedikit tindakan dan usaha.

Memeng benar,..!!! Memang semua memiliki karmawasana masing-masing dan tentunya derbeda. Baik aku, kamu begitu pula mereka. Terus apa tindakan kita sirik terhadap mereka yang lebih berunting dari pada kita itu benar? Apakah ketika qta beruntung kita pantas “nigtig tangkah” merasa diri paling hebat dan tidak tertandingi, apakah itu pantas kita lakukan?????!!!!!! Jawaban dari saya tentunya tidak..!!!! Mengapa tidak??? Memangnya apa yang harus kita banggakan?? Apa yang kita sirikan??? Orang-orang seperti itu merupakan orang yang paling hina yang tidak bisa menahan gejolak dari emosi dan unsur negatif yang mengacaukan pikirannya.

Hingga kini banyak hal yang telah ku lewati dimana semuanya tidak terlepas dari dua hal berbeda namun saling keterkaitan; suka-duka, cobaan-usaha/tindakan, tawa-tangis, keberuntungan-kegelisahan, pengorbanan maupun kekecewaan. Bagiku itu semua seimbang, paradoksal. Semua itu menjadi bagian hidup yang selalu mengiringiku. Disetiap, masalah, duka dan juga rintangan adalah cara tuhan mengajarkanku mengendalikian diri, amarah dan menanamkan rasa cinta kasih dalam diriku untuk mengasihi segala yang aada disekitarku.
Cinta kasih, ketegaran, kekuatan, keyakinan, kerja keras, sabar dalam segala hal kujadikan pedoman dan cara utama guna menyambut dan meraih kebahagiaan yang abadi ketika segala ujuan ku disini telah mampu aku lewati dan terlepas dari ikatan keduniawian.
Jadi intinya, segala sesuatu baik itu mudah maupun sulit semua adalah materi pembelajaran untuk kita ketahui dan mampu kita pecahkan agar menemukan sebuah hasil/nilai dimana nilai tersebut akan bergantung pd kemampuan dan upaya kita yang sungguh-sungguh dalam menjalanina.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar